=Rumus beli/bangun rumah = 3 x pendapatan tahunan=
Rumah seharga 300 juta. Berarti pendapatan pertahun minimal 100 juta (8 juta/bulan).
Itu jika skema kepemilikannya kredit. Lha kalau maunya beli/bangun cash?
Tinggal dihitung inflasinya. Rumah yg sekarang harga 300 juta, 3 tahun kedepan akan berharga 399,3 juta (inflasi 10%). Berarti uang per tahun yg harus disisihkan minimal 133,1 juta (11,1 juta/bulan).
Dng asumsi gaya hidup dan konsumsi 5 juta perbulan, maka pendapatan minimal untuk dapat memiliki rumah seharga 300 juta saat ini dalam 3 tahun kedepan secara cash adalah 16,1 juta.
Ketemu deh rumus: berapa sih pendapatan per bulan yg harus kita punya jika pgn beli rumah cash dalam 3 tahun? π
Rumusnya 16,1/300 = 1/19 (bulatkan jadi 1/20)
Sekarang kita hitung pendapatan per bulan yg harus kita punya sesuai harga rumah yg kita incar π
200 juta = 10 juta/bulan (konsumsi 2 juta)
300 juta = 15 juta/bulan (konsumsi 4 juta)
400 juta = 20 juta/bulan (konsumsi 6 juta)
500 juta = 25 juta/bulan (konsumsi 8 juta)
(Harga rumah menyesuaikan harga di daerah saya=magelang)
Jadi jika pendapatan kita < 30 juta. Kita masih harus bekerja keras dan ketat dalam pengeluaran. Karena perencanaan kepemilikan rumah, semakin ditunda semakin tidak terbeli
Syukur2 kita lebih kreatif lg dalam usaha biar pendapatan kita jauh diatas 30 juta/bulan dan mimpi punya rumah cash lebih cepat terpenuhi
πKesimpulan status saya adalah
Jadi kalau pendapatan kita kurang dari 30 juta/bulan, jangan sok kaya. π
Beli ini itu (yg g penting2 bgt), nongkrong nongkrong g jelas, gonta ganti hp, modif2 motor.
Bahkan yg lebih parah, kredit mobil. Belum punya rumah udah ambil mobil?? π
Dikiranya pendapatan 10-30 juta udah banyak (padahal itu masih sdikit π )
Memang sih gaya hidup tinggi bisa menaikkan gengsi (dan sekaligus nambah masalah π )
Saran bijaknya: hidup hemat. Gulung uang yg ada untuk invstasi, nambah volume bisnis atau kalau g ada ide ya ditabung sampai punya rumah dan aset titik.
Disclaimer: status buat cambukan pribadi, kalau bermanfaat untuk org lain ya alhamdulillah π
By Muhammad Fuadi Azizi
Rumah seharga 300 juta. Berarti pendapatan pertahun minimal 100 juta (8 juta/bulan).
Itu jika skema kepemilikannya kredit. Lha kalau maunya beli/bangun cash?
Tinggal dihitung inflasinya. Rumah yg sekarang harga 300 juta, 3 tahun kedepan akan berharga 399,3 juta (inflasi 10%). Berarti uang per tahun yg harus disisihkan minimal 133,1 juta (11,1 juta/bulan).
Dng asumsi gaya hidup dan konsumsi 5 juta perbulan, maka pendapatan minimal untuk dapat memiliki rumah seharga 300 juta saat ini dalam 3 tahun kedepan secara cash adalah 16,1 juta.
Ketemu deh rumus: berapa sih pendapatan per bulan yg harus kita punya jika pgn beli rumah cash dalam 3 tahun? π
Rumusnya 16,1/300 = 1/19 (bulatkan jadi 1/20)
Sekarang kita hitung pendapatan per bulan yg harus kita punya sesuai harga rumah yg kita incar π
200 juta = 10 juta/bulan (konsumsi 2 juta)
300 juta = 15 juta/bulan (konsumsi 4 juta)
400 juta = 20 juta/bulan (konsumsi 6 juta)
500 juta = 25 juta/bulan (konsumsi 8 juta)
(Harga rumah menyesuaikan harga di daerah saya=magelang)
Jadi jika pendapatan kita < 30 juta. Kita masih harus bekerja keras dan ketat dalam pengeluaran. Karena perencanaan kepemilikan rumah, semakin ditunda semakin tidak terbeli
Syukur2 kita lebih kreatif lg dalam usaha biar pendapatan kita jauh diatas 30 juta/bulan dan mimpi punya rumah cash lebih cepat terpenuhi
πKesimpulan status saya adalah
Jadi kalau pendapatan kita kurang dari 30 juta/bulan, jangan sok kaya. π
Beli ini itu (yg g penting2 bgt), nongkrong nongkrong g jelas, gonta ganti hp, modif2 motor.
Bahkan yg lebih parah, kredit mobil. Belum punya rumah udah ambil mobil?? π
Dikiranya pendapatan 10-30 juta udah banyak (padahal itu masih sdikit π )
Memang sih gaya hidup tinggi bisa menaikkan gengsi (dan sekaligus nambah masalah π )
Saran bijaknya: hidup hemat. Gulung uang yg ada untuk invstasi, nambah volume bisnis atau kalau g ada ide ya ditabung sampai punya rumah dan aset titik.
Disclaimer: status buat cambukan pribadi, kalau bermanfaat untuk org lain ya alhamdulillah π
By Muhammad Fuadi Azizi
0 Response to "Rumus beli/bangun rumah"
Post a Comment
Please give comment. Thanks